Masjid Agung Jawa Tengah |
Daftar Lengkap Objek Wisata di Semarang, Jawa Tengah.
"Semarang kaline banjir, ojo sumelang ojo dipikir". Ingat penggalan lagu keroncong lawas tersebut? iyap itulah sedikit gambaran tentang Kota dan Kabupaten yang berada di pesisir Pantai Utara Jawa yang menjadi sebuah Ibu Kota untuk Provinsi Jawa Tengah dan pastinya menjadi salah satu ikon kota terbaik di Jawa Tengah. Dengan disematkannya sebagai Ibu Kota Provinsi kepada Kabupaten Semarang, maka tidak mengherankan lagi jika di Kota ini terdapat banyak sekali tempat tempat wisata menarik yang dapat dikunjungi Anda semua. Segala macam pilihan tempat wisata dari Wisata Religi, Wisata Rekreasi, Wisata Alam serta Outbond dan sebagainya ada semua di Kota dan Kabupaten Semarang ini. Apakah anda sudah tidak sabar untuk berwisata di Kota dan Kabupaten Semarang yang cantik ini? Tunggu dulu, inilah dia daftar terlengkap Objek Wisata di Kota dan Kabupaten Semarang, Jawa Tengah yang dapat anda pilih untuk di kunjungi.
1. Klenteng Sampokong
Klenteng Gedung Batu Sampokong |
Klenteng Gedung Batu atau yang lebih dikenal dengan Klenteng Sampokong yang eksotis ini ternyata adalah sebuah peninggalan yang dahulunya merupakan sebuah tempat persinggahan dan pertama seorang Laksamana Tiongkok beragama islam yang bernama Zheng He atau lebih dikenal dengan nama Laksamana Cheng Ho. Selain sebagai tempat Beribadah dan Berziarah, kini Klenteng Sam Po Kong juga dibuka sebagai tempat pariwisata. Apakah anda ingin mencoba mengunjungi Klenteng Sampokong yang indah ini?
Alamat Klenteng Sam Po Kong : Jl. Simongan No.129, Bongsari, Semarang Barat, Kota Semarang, Jawa Tengah 50148Jam Operasional Klenteng Sampokong :Pukul 08.00 - 20.00
2. Lawang Sewu
Lawang Sewu |
Gedung lawas yang berada di pusat Kota Semarang yang memiliki banyak sekali pintu dan terkenal dengan sebutan Lawang Sewu ini dulunya adalah sebuah gedung perkantoran Belanda dan menjadi gedung kereta api pada masanya. Selain menjadi gedung yang penuh sejarah, Lawang Sewu juga dikenal dengan cerita mistisnya berawal dari acara di sebuah televisi swasta beberapa tahun lalu yang sempat Viral. Hingga saat ini Lawang Sewu menjadi salah satu tujuan favorit wisatawan domestik maupun mancanegara saat berkunjung ke Kota Semarang.
Alamat Lawang Sewu :
Komplek Tugu Muda, Jalan Pemuda, Sekayu, Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah.Jam Operasional Lawang Sewu :
Pukul 09.00 - 21.00 WIB
3. Gereja Blenduk Kota Lama
Gereja Blenduk Kota Lama |
Sebuah Gereja dengan arsitektur khas Belanda di Kota Semarang dengan atap bulat dan lebar membuat gereja ini sering disebut sebagai Gereja Blenduk. Berlokasi di komplek Kota Lama Semarang membuat gereja ini menjadi salah satu tempat yang cukup sering dikunjungi oleh wisatawan saat berwisata ke Kota Semarang. Selain untuk menikmati suasana yang berbeda di Kota Lama, juga sering dijadikan tempat nongkrog oleh kaula muda. Disana anda dapat juga menikmati wisata kuliner dan seni sambil menikmati pemandangan klasiknya Kota Lama khususnya Gereja Blenduk Sendiri.
Alamat Gereja Blenduk :
Jalan Letjend. Suprapto No.32, Tanjung Mas, Semarang Utara, Kota Semarang, Jawa Tengah.Jam Operasional Gereja :Pukul 09.00 - 16.00 WIB
4. Vihara Buddhagaya Watugong
Pagoda Vihara Budhagaya Watugong |
Vihara Buddhagaya Watugong
Alamat Vihara Buddhagaya Watugong : Jalan Perintis Kemerdekaan, Pudakpayung, Banyumanik, Kota Semarang, Jawa TengahJam Operasional Vihara : Pukul 07.00 - 21.00 WIB
5. Candi Gedong Songo
Candi Gedong Songo |
Candi Gedong Songo
Alamat Candi Gedong Songo : Kawasan Wisata Bandungan, Ungaran, Semarang, Jawa Tengah.Jam Operasional Candi Gedong Songo :Pukul 06.00 - 17.00 WIB
6. Umbul Sidomukti
Umbul Sidomukti Bandungan Semarang |
Umbul Sidomukti Bandungan Semarang
Alamat Umbul Sidomukti :
Kawasan Wisata Umbul Sidomukti, Bandungan, Semarang, Jawa Tengah.
Jam Operasional Umbul Sidomukti :
Pukul 08.00 - 22.00 WIB
7. Pantai Marina
Pantai Marina Semarang |
Pantai Marina Semarang
Alamat Pantai Marina : Pantai Marina, Kota Semarang, Jawa TengahJam Operasional Pantai Marina : Pukul 07.00 - 19.00 WIB
8. Masjid Agung Jawa Tengah
Masjid Agung Jawa Tengah |
Masjid Agung Jawa Tengah
Alamat Masjid Agung Jawa Tengah : Jalan Gajah Raya, Sambirejo, Gayamsari, Kota Semarang, Jawa TengahJam Operasional MAJT : 24 jam
9. Waduk Jatibarang
Waduk Jatibarang Semarang |
Waduk Jatibarang Semarang
Alamat Waduk Jatibarang : Jalan Talun Kacang, Kandri, Gunung Pati, Kota Semarang, Jawa TengahJam Operasional Waduk Jatibarang : Pukul 06.00 - 18.00 WIB
10. Pantai Maron Semarang
Pantai Maron Semarang |
Pantai Maron Semarang
Alamat Pantai Maron Semarang : , Kota Semarang, Jawa TengahJam Operasional Pantai Maron : Pukul - WIB
11. Wisata Taman Lele
Kampung Wisata Taman Lele |
Wisata Taman Lele
Alamat Wisata Taman Lele : , Kota Semarang, Jawa TengahJam Operasional Taman Lele : Pukul - WIB
12. Pantai Tirang
Pantai Tirang Semarang |
Wisata Pantai Tirang
Alamat Pantai Tirang : , Kota Semarang, Jawa TengahJam Operasional Pantai Tirang Semarang : Pukul - WIB
13. Air Terjun Kali Pancur
Air Terjun Kali Pancur |
Air Terjun Kali Pancur
Alamat Air Terjun Kali Pancur : , Kota Semarang, Jawa TengahJam Operasional Air Terjun Kali Pancur : Pukul - WIB
14. Curug Benowo
Curug Benowo Semarang |
Curug Benowo
Alamat Curug Benowo : , Kota Semarang, Jawa TengahJam Operasional Curug Benowo : Pukul - WIB
15. Curug Lawe
Curug Lawe Semarang |
Curug Lawe
Alamat Curug Lawe : , Kota Semarang, Jawa TengahJam Operasional Curug Lawe : Pukul - WIB
16. Museum Ranggawarsita
Museum Ronggowarsito
Alamat Museum Ranggawarsita :
, Kota Semarang, Jawa Tengah
Jam Operasional Museum Ronggowarsito :
Pukul - WIB
17. Brown Canyon Semarang
Brown Canyon Semarang
Alamat Brown Canyon Semarang :
, Kota Semarang, Jawa Tengah
Jam Operasional Brown Canyon :
Pukul - WIB
Goa Rong View Tuntang
Alamat Brown Goa Rong :
, Kota Semarang, Jawa Tengah
Jam Operasional Goa Rong View :
Pukul - WIB
Wana Wisata Penggaron
Alamat Wisata Penggaron :
, Kota Semarang, Jawa Tengah
Jam Operasional Wisata Penggaron :
Pukul - WIB
Danau Rawa Pening
Alamat Rawa Pening :
, Kota Semarang, Jawa Tengah
Jam Operasional Rawa Pening :
Pukul - WIB
Museum Rekor Indonesia dan Museum Jamu Jago
Alamat MURI Semarang :
, Kota Semarang, Jawa Tengah
Jam Operasional MURI dan Museum Jamu Jago :
Pukul - WIB
Old City 3D Trick
Alamat Old City 3D Trick Semarang :
, Kota Semarang, Jawa Tengah
Jam Operasional Old City 3D Trick :
Pukul - WIB
24. Museum Mandhala Bhakti
25. Museum Polri
26. Semarang Contemporary Art Galery
27. Kebun Binatang Mangkang
28. Air Terjun Semirang Ungaran
29. Watu Gunung Ungaran
30. Kolam Renang Tirto Argo Siwarak
31. Taman Djamoe Indonesia Sido Muncul
32. Kampung Kopi Banaran PTPN 9
33. Desa Pelangi Bejalen
34. Museum Kereta Api Ambarawa
35. Monumen Palagan Ambarawa
36. Benteng Pendem Fortwilem
37. Gua Maria Kerep Ambarawa
38. Bukit Cinta Banyubiru
39. Curug 7 Bidadari
40. Grojogan Klenting Kuning
41. Susan Spa & Resort
42. Taman Kelinci Banyubiru
43. Taman Bunga Celosia
44. Eling Bening
45. Water Blaster Graha Candi Golf
46. Maron Mangrove Edupark
47. Kampung Pelangi Semarang
48. Museum Perkembangan Islam
49. Museum Jamu Nyonya Meneer
50. Setya Aji Flower Farm
51. Puri Maerokoco
52. Bantir Hills
53. Saloka Theme Park
54. The Ayana Gedong Songo
55. Hutan Wisata Tinjomoyo
0 Komentar